Sosiologi Agama Sebagai Konstruksi Keilmuan FUPI
FUPI (Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam) UIN Sunan Kalijaga sedang gencar melakukan sosialisasi keushuluddinan dengan penyelenggaraan webinar series. Pada pelaksanaan kali ini Kamis, 18 Maret 2021 di isi oleh Prodi Sosiologi Agama dengan narasumbernya Dr. Moh Soehada, S.Sos., M.Hum. selaku dosen prodi Sosiologi Agama dan juga editor in chief jurnal Sosiologi Agama bersama dengan Kaprosi Sosi....